Kamis, Januari 22, 2026
Lainnya
    BerandaKabar KAMRest in Peace Sr. Maria Hasugian FCJM

    Rest in Peace Sr. Maria Hasugian FCJM

    BERITA DUKA CITA:
    Telah meninggal dunia: SR. MARIA HASUGIAN FCJM (Suster Pribumi Pertama FCJM Provinsi Indonesia). Pada hari ini Kamis, 12 Desember 2024 Pukul 12.40 WIB di Kompleks St. Clara Pematangsiantar. Tutup usia 94 Tahun. Mohon doa dan dukungan para Pastor/ Bruder/ Suster/ Frater/ Saudara/i, semoga jiwa suster beristirahat dalam damai Tuhan. Terima kasih

    RELATED ARTICLES

    Warta Kuria KAM

    Warta Kuria KAM (November – Desember 2025)

    Kerusakan fisik dan kerugian material yang diakibatkan oleh bencana alam di Tapanuli Tengah juga melukai martabat manusia, terutama mereka yang paling rentan. Menanggapi panggilan iman untuk menghadirkan wajah Kristus yang berbelaskasih, Tim Kesehatan Keuskupan Agung Medan (RS St. Elisabeth, RS Siloam, RS Grand Medistra, RS Sari Mutiara) mengadakan pelayanan kesehatan di Sibolga pada 11–14 Desember 2025 dikoordinir oleh RP. Joseph Pandia OFMConv (vikep pro Religius KAM)

    JADWAL USKUP & VIKJEN

    KALENDER LITURGI